Baja ringan
merupakan pilihan tepat untuk kostruksi bangunan anda saat ini. Hal ini
dikarenakan Harga baja ringan lebih ekonomis, efisien
dalam proses pemasangan, lebih ringan tapi memiliki kekuatan yang setara dengan
baja konvensional dan yang lebih penting adalah ramah lingkungan.
Dalam pemilihan
bahan/material baja ringan juga harus dipertimbangkan, harus menyesuaikan
dengan konstruksi bangunan serta beban yang akan dipikul rangka baja ringan
tersebut. Struktur Rangka atap
baja ringan yang diproduksi di Indonesia menggunakan bahan dasar baja yang
berkekuatan G-550 Mpa (setara dengan 5500 Megapascal) sesuai standar AISI (American Iron and Steell Institute). Adapun
pelapis/pelindung (Coating) baja ringan dari karat yang ada dipasaran adalah
zincalume, zincalume dengan penambahan magnesium serta galvanis/zinc. Lapisan coating
ini sangat efektif melindungi baja ringan dari karat.
Dari segi kemudahan mendapatkan material
dan kecepatan pemasangan serta dari keunggulan lain maka sangat wajar rangka
atap baja ringan menjadi sangat terkenal. Perencanaan dan pemasangan rangka
atap baja ringan bervariasi, hal ini harus disesuaikan dengan profil dari
kuda-kuda itu sendiri. Variasi Profil kuda-kuda rangka atap baja ringan yang ada di pasaran terdiri dari
profil Z, C, UK (profil Omega/HAT) dan hollow. Masing-masing profil memiliki
kelebihan serta perbedaan prosedur dalam pemasangannya.
Dalam perencanaan pemasangan baja ringan ada baiknya anda tau Harga dan
model yang harus dibuat. Berikut kami sajikan daftar Harga dan beberapa model
Rangka Atap Baja ringan dan Kanopi Baja Ringan.
A. Harga Baja Ringan Terbaru 2016
Harga Baja
Ringan yang beredar sangat bervariasi, dari mulai pemasangan Rangka atapnya
saja hingga pemasangan rangka baja ringan komplit dengan genteng metal. Kisaran
pemasangan Rangka baja ringan saja yang ada di pasaran antara Rp. 150.000 s/d Rp.200.000.
Untuk pemasangan komplit antara Rp. 180.000 s/d Rp. 300.000. hal ini tergantung
dari bahan yang dipilih. Begitu juga dengan Harga pemasangan kanopi Baja
Ringan, sangat bervariatif tergantung dari bahan dan model yang dipilih. Berikut
yang kami tawarkan untuk anda.
Untuk mengetahui harga pemasangan kanopi baja ringan, silahkan langsung hubungi kontak kami.
Kami juga menawarkan Paket berikut:
Untuk mengetahui lebih jelas detail harga atau konsultasi silahkan hubungi kontak kami.
Segera Hubungi kami di 0878-8608-4448
Tidak ada komentar:
Posting Komentar